Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2023

WHAT BARBIE ARE YOU?

Barbie the movie! Tayang perdana di Indonesia tanggal 19 Juli 2023. Penayangan serentak di berbagai bioskop di Tanah Air bersamaan tanggal dengan film lain yang juga ditunggu oleh penikmat layar lebar yaitu Film Oppenheimer. Hal ini menyebabkan trending di sosial media dengan tagar #barbenheimer. Yang mungkin diuntungkan dengan trend ini tentu saja bioskop dengan pembelian 2 tiket sekaligus, karena banyak anak muda yang langsung movie marathon dengan nonton Barbie dahulu kemudian lanjut menonton film Oppenheimer. Di 10 hari penayangan perdana film Barbie melesat dengan pendapatan 750 juta US dollar atau sekitar Rp. 11,3 triliun! Wow! Keren banget, bahkan ini lebih tinggi dari pendapat film Oppenheimer yang hanya mendapat  sekitar Rp. 5 triliun-an.  Selain tagar #barbenheimer, ramai juga sekelompok ibu-ibu atau gank anak muda yang rame-rame nobar dengan sengaja janjian menggunakan dress code warna pink atau berdandan ala barbie. FOMO alias fear of missing out? Ya, bisa jadi tap...